Resep Membuat Bolu Panggang Kopi Lembut
Resep Membuat Bolu Panggang Kopi Lembut – Salah satu resep kue terbaru dari kami yaitu proses membuat bolu panggang kopi. Bolu panggang kopi merupakan makanan dalam golongan jenis kue yang terbuat dari campuran kopi. Proses membuatnya sama seperti bolu panggang biasa namun bolu panggang yang satu ini memiliki aroma yang khas tersendiri yaitu kopi. Kopi hitam yang dipadukan untuk membuat bolu panggang ini merupakan bahan tambahan yang sangat enak dan sangat cocok. Bolu panggang kopi ini sama seperti yang lainnya yaitu memiliki tekstur yang sangat haus, lembut dan empuk. Bolu panggang kopi mungkin sangat jarang ditemukan, namun biasanya terdapat ditoko-toko kue terdekat. Namun alangkah lebih baiknya anda membuat bolu panggang kopi dengan tangan sendiri dan tentu saja makanan yang dibuat sendiri akan menghasilkan rasa yang lebih sesuai dengan lidah kita. Makanan ini memang termasuk makanan yang snagat unik karena kopi yang biasanya dibuat untuk menjadi sebuah minuman, namun kali ini akan dibuat untuk campuran bahan dalam membuat kue atau bolu.
Bahan :
- 6 butir telur ayam
- 125 gr tepung terigu
- 50 gr susu bubuk
- baking powder 1/2 sendok teh
- cake emulsifier 1 sendok makan
- kopi bubuk instan 2 sachet
- 100 gr margarine yang dilelehkan
- gula pasir 125 gr
- pasta coklat 1 sendok teh
- 1/2 sendok teh vanili bubuk
- garam halus 1/4 sendok teh
Cara Membuat Bolu Panggang Kopi :
- Campurkan baking powder, susu bubuk, garam, vanili bubuk dan tepung terigu, aduk rata
- Kocok gula pasir, cake emulsifier dan telur ayam sampai mengembang
- Masukkan campuran tepung terigu kedalam adonan sambil terus dikocok hingga merata
- Tuang margarine yang sudah dilelehkan lalu tambahkan pasta coklat sambil diaduk rata
- Tuang adonan kedalam loyang yang sudah dioles mentega dan ditaburi sedikit tepung
- Panggang adonan kedalam oven sampai matang dan mengembang
- Angkat lalu dipotong kemudian sajikan
Mungkin itu salah satu Resep Cara Membuat Bolu Panggang Kopi dari kami yang sangat empuk dan lembut. Makanan yang sangat cocok dilidah kita ini tentu saja dapat menemani kesendirian anda disaat sedang bersantai.
Incoming search terms:
- bolu kopi
- Resep bolu kopi
- resep bolu kopi panggang
- resep cake kopi
- resep cake kopi lembut
- bolu kopi panggang
- cake kopi
- cara membuat bolu kopi
- resep bolu kopi sederhana
- resep bolu rasa kopi